Form Login



Agenda Kegiatan Masjid

Jadwal Sholat Kota Jakarta
Beranda Lingkungan Fisik
Lingkungan Fisik Cetak

Masjid Baitul Ihsan berada di dalam komplek perkantoran BI. Masjid ini terdiri dari tiga lantai.

  • Lantai Basement; dipergunakan untuk kantor pengurus masjid, perpustakaan, ruang simpan dan dan ruang sholat dengan kapasitas 400 jamaah, dengan luas keseluruhan 1080 m2.
  • Lantai Dasar; sebagai lantai utama masjid untuk ruang sholat, seluas 1087 m2 yang dapat menampung 1.040 jamaahh.
  • Lantai Mezanine; dipergunakan ruang sholat, seluas 596 m2 yang dapat menampung 545 m2.

Selain itu masih ada satu lantai yang diberi nama Lantai Terbuka (plaza dan selasar). Sebagai ruang terbuka serba guna masjid seluas 1098 m2 yang dapat dipergunakan untuk perluasan tempat sholat, terutama pada hari Jum’at yang dapat menampung 940 jamaah.

Masjid ini juga dilengkapi dengan fasilitas sistem udara (AC), supply daya listril, sistem tata suara, sistem air bersih, sistem air kotor dan sistem fire alarm.

Laporan Hasil Penelitian

Balai Litbang Agama Jakarta 2006